Probiotik Lokal Nan Tangguh

Probiotik Lokal Nan Tangguh

ProSIP adalah probiotik (bakteri asam laktat) yang didapatkan dari rusip. Rusip merupakan produk fermentasi khas Bangka Belitung, berbahan dasar ikan teri yang diberi tambahan gula, garam dan air perasan beras. Probiotik ini digunakan sebagai starter untuk produk fermentasi dan diaplikasikan pada pangan fungsional untuk memberi manfaat bagi kesehatan tubuh. 

KLIK di sini untuk melihat detilnya di BIC - Inovasi Indonesia Database

Comments (0)

There are no comments posted here yet

Leave your comments

Posting comment as a guest.
Attachments (0 / 3)
Share Your Location