Menggali Kecantikan Asli

Menggali Kecantikan Asli

Tanaman anggrek bulan (Phalaenopsis) merupakan tanaman hias yang sangat diminati oleh masyarakat. Namun untuk memenuhi permintaan yang tinggi, umumnya petani bunga mengimpor bibit dari luar negeri. Inovasi ini menghasilkan anggrek bulan hibrida yang masih membawa karakter spesies asli dengan ukuran yang lebih besar dari spesies induk, memiliki tipe bercorak, tangkai bunga pendek, berbentuk bintang, dan beraroma wangi.

KLIK di sini untuk melihat detilnya di BIC - Inovasi Indonesia Database

Comments (0)

There are no comments posted here yet

Leave your comments

Posting comment as a guest.
Attachments (0 / 3)
Share Your Location