Bunga Kecombrang, telah umum digunakan sebagai bahan bumbu makanan Nusantara, dengan berbagai nama. Penelitian ekstrak Bunga Kecombrang selain memiliki fungsi antioksidan juga menunjukkan potensi penggunaannya sebagai antimikroba atau pengawet makanan alami.
KLIK di sini untuk melihat detilnya di BIC - Inovasi Indonesia Database
Comments (0)