Kebutuhan kayu sebagai salah satu komponen konstruksi bangunan semakin meningkat namun bahan baku kayu semakin berkurang. Hasil inovasi ini merupakan Papan Untai Terorientasi (Oriented Strand Board) dari untai bambu yang diberi perlakuan steam sebagai pengganti penggunaan kayu lapis (plywood).
KLIK di sini untuk melihat detilnya di BIC - Inovasi Indonesia Database
Comments (0)