Buah Murbei yang (Tak) Terlupakan

Buah Murbei yang (Tak) Terlupakan

Murbei lebih dikenal sebagai tanaman yang daunnya digunakan sebagai pakan ulat sutera untuk keperluan industri tekstil. Padahal buah murbei berpotensi juga sebagai antioksidan, dapat meningkatkan kadar kolesterol HDLserta menurunkan kadar kolesterol LDLyang menjadi salah satu penyebab penyakit jantung koroner. Di Indonesia buah murbei umumnya hanya dikonsumsi dalam keadaan segar dan tak jarang dibuang atau dibiarkan begitu saja.

Salah satu cara mengolah buah murbei adalah dengan membuat sari buah murbei dengan cara sederhana, untuk mendapatkan hasil berkualitas. Pada percobaan dengan tikus, sari buah murbei terbukti menurunkan kadar kolesterol LDLserta trigliseridaserum darah dan meningkatkan kadar HDL.

KLIK di sini untuk melihat detilnya di BIC - Inovasi Indonesia Database

Comments (0)

There are no comments posted here yet

Leave your comments

Posting comment as a guest.
Attachments (0 / 3)
Share Your Location