Teh adalah minuman kedua terbanyak yang diminum umat manusia setelah air, dan diyakini secara meluas sebagai minuman yang bemanfaat dan bahkan berkhasiat. Mengembangkan produk teh yang barangkali satu-satunya yang berasal dari lautan, berpotensi menarik perhatian konsumen untuk mencoba.